Keadilan Tidak Boleh Ditunda: IPAR Desak Investigasi Transparan atas Dugaan Penembakan Remaja oleh Aparat Polres Depok
Sorotkeadilan.id – Jakarta, Ikatan Pers Anti Rasuah (IPAR) menegaskan sikap tegasnya dalam mengawal kasus penembakan tiga remaja di Kota Depok oleh anggota Polres Metro Depok pada 8 Agustus 2025. Salah…
